Tips Publik Speaking:
1. Kenali tujuan dan audiens dengan baik2. Susun poin-poin penting yang ingin di sampaikan
3. Persiapkan alat bantu jika diperlukan
4. Kuasai materi dan berlatih terus menerus
5. Perhatikan aspek non verbal(mimik wajah, tangan dll)
6. Be confident(Percaya diri)
Presentasi Pemilihan Guru SMA berprestasi provinsi Aceh Tahun 2021 |
Teknik presentasi (best practice/good practice)yang baik
1. Pegang microphone pakai tangan kiri, jangan banyak bergerak
2. Kuasai bahan, jangan baca slide, cukup point penting saja di slide
3. Bicara pelan, sistematis dan terarah
4. Manfaatkan waktu seefektif mungkin
5. Tidak perlu buat manfaat di slide, fokus saja pada latar belakang, masalah dan prosedur good practice
6. Tatap audien saat presentasi
7. Tatap mata juri saat menjawab pertanyaan juri
8. Jangan bilang "boleh diulang pertanyaannya bu ?" pada juri, atau "haaa ?", oleh karena itu fokus setiap pertanyaan yang diberikan
Format penilaian presentasi Gupres Provinsi Aceh Tahun 2021
Post a Comment